Ini 3 Jenis Micellar water yang Harus Kamu Ketahui

- Minggu, 16 Februari 2020 | 13:21 WIB
wajah bersih dari makeup (Pexels/Shauna Camps)
wajah bersih dari makeup (Pexels/Shauna Camps)

Micellar water salah satu produk kecantikan yang wajib dimiliki, yang berfungsi untuk membersihkan makeup dengan sempurna, supaya tidak ada sisa kotoran yang menyumbat pori-pori.

Micellar water sendiri memiliki beberapa variasi yang dapat disesuaikan dengan jenis kulit dan kebutuhan.

1. Micellar oil cleansing

Kamu yang selalu menggunakan riasan makeup yang tebal, jenis micellar oil cleansing bisa jadi pilihan, karena dapat membersihkan makeup waterproof dengan sempurna.

2. Micellar milky water

Micellar milky water pilihan yang tepat untuk kamu yang memiliki kulit sensitif dan kering. Tak hanya mampu membersihkan wajah dengan sempurna, skincare ini juga dapat menenangkan kulit.

3. Micellar cleansing water

Micellar cleansing water ini sangat umum digunakan bagi mereka yang memiliki kulit normal hingga kulit kering. Menggunakan micellar cleansing water ini cara cepat dan mudah membersihkan makeup.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

4 Dampak Penggunaan Make Up Saat Berolahraga

Rabu, 20 Maret 2024 | 06:05 WIB
X