Alasan Kenapa Pria juga Perlu Melakukan Pedikur

- Kamis, 13 Agustus 2020 | 12:18 WIB
Ilustrasi pedikur (Pexels/Mark Neal)
Ilustrasi pedikur (Pexels/Mark Neal)

Pedikur tidak hanya harus dilakukan wanita saja, tapi pria juga disarankan untuk melakukan perawatan kecantikan ini, karena perawatan ini tidak hanya memanjakan diri tapi membuat kaki kita sehat.

Nah, seperti yang dilansir dari Boldsky, berikut ini alasan kenapa pria juga harus pedikur:

  1. Alasan kenapa pria harus melakukan pedikur karena perawatan ini membantu menghilangkan kulit keras dari kaki. Jika tidak ingin pergi ke salon kamu bisa melakukannya di rumah dengan cara merendam kaki ke dalam air hangat dan menggosoknya.
  2. Menghilangkan bau kaki juga menjadi alasan kenapa kamu harus melakukan pedikur. Kerena perawatan ini sudah dipercaya akan membuat kaki lembut dan menghilangkan bau kaki.
  3. Pedikur tidak hanya membuat kamu mendapatkan kaki yang sehat, tapi juga membuat kamu jauh lebih tenang, itu artinya pedikur membantu menghilangkan stres.
  4. Karena pedikur membuat kaki sehat dan indah, jadi pria juga perlu melakukannya. Proses pedikur yang dimulai dari perendaman, penggosokan, pemotongan kuku, dan pelembab membuat kaki kamu jauh lebih sehat.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

4 Dampak Penggunaan Make Up Saat Berolahraga

Rabu, 20 Maret 2024 | 06:05 WIB
X