3 Pilihan Sunscreen Terbaik Cocok untuk Kulit Berminyak, Nomor 3 Laris!

- Kamis, 11 Agustus 2022 | 17:00 WIB
Ilustrasi sunscreen (Freepik)
Ilustrasi sunscreen (Freepik)

Kulit berminyak memang bikin jengkel, tapi bukan artinya kamu jadi gak bisa pakai sunscreen. Sunscreen ternyata justru bagus loh buat melindungi kulit wajah.

Sekarang ada nih sunscreen yang cocok buat kulit berminyak kamu. Apa saja ya? Melansir dari berbagai sumber, inilah 3 sunscreen terbaik untuk kulit berminyak versi Indozone:

1. Moriganic Watery Sun Cream

Nah produk kali ini teksturnya watery, super ringan, dan mudah di blend. Finishnya menghasilkan efek matte di kulit. Ga bikin perih di mata, loh!

2. Biore UV Fresh & Bright

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Biore Women Indonesia (@id.biore)

Tekstur dari produk sunscreen Biore adalah cream lotion, pas dipakai maka akan terasa dingin di kulit. Selain itu, produk ini juga menghasilkan efek matte. Kalau kamu pakai sebelum makeup, bisa bikin makeup kamu lebih flawless, loh.

3. Facetology Triple Sunscreen

Nah brand ini nih yang lagi menjadi sorotan para pecinta sunscreen, yakni Facetology Triple Sunscreen. Sunscreen dari Facetology ini teksturnya ringan, oil controlnya bagus, dan gak perih di mata kamu. Super ringan dan nyaman dipakai deh. Iming-imingnya sih katanya ini sunscreen paling the best.

Kamu mau coba nomor berapa nih guys?

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

4 Dampak Penggunaan Make Up Saat Berolahraga

Rabu, 20 Maret 2024 | 06:05 WIB
X