5 Inspirasi OOTD Hijab untuk Tubuh Gemuk, Enggak Bikin Gendut!

- Jumat, 10 Juni 2022 | 12:26 WIB
OOTD hijab untuk orang gemuk (Instagram/@soekiro_putri/@berlindakuma)
OOTD hijab untuk orang gemuk (Instagram/@soekiro_putri/@berlindakuma)

Sebagai pemilik tubuh gemuk atau gendut, memilih style OOTD bukanlah hal yang mudah, apalagi kalau kamu menggunakan hijab.

OOTD hijab untuk orang gemuk ternyata tidak hanya sebatas memakai warna-warna gelap.

Banyak tips dan trick untuk mix and match baju yang kamu punya supaya OOTD kamu terlihat lebih kurus.

OOTD Hijab untuk Orang Gemuk

Bagi kamu yang lagi bingung mencari OOTD hijab untuk tubuh gemuk atau gendut, sekarang kamu tak perlu khawatir.

Karena Indozone punya inspirasi OOTD hijab simple untuk orang gemuk yang enggak bikin kamu terlihat gendut. Simak, ya!

1. Pilih warna gelap

 

-
OOTD hijab untuk orang gemuk dengan warna gelap (Instagram/@ootd_cewek_gendut)

Bukan rahasia lagi kalau warna gelap selalu jadi andalan buat kamu yang memiliki tubuh gemuk.

Sebab, warna gelap mampu menyamarkan bentuk tubuh kamu, sehingga menciptakan siluet yang lebih langsing.

Kamu bisa menggunakan warna gelap yang sama untuk atasan dan bawahan. Kenakan hijab berwarna cerah supaya tampilan kamu tetap fresh.

2. Kenakan rok model A-line

 

-
OOTD hijab dengan rok model A-line (Instagram/@berlindakuma)

Kalau kamu mau pakai rok, pastikan kamu menggunakan rok dengan model A-line yang bagian bawahnya mengembang seperti huruf A.

Rok ini bisa menyembunyikan bentuk paha dan betis kamu yang sesungguhnya, jadi OOTD hijab kamu akan tampak lebih proporsional.

Hindari menggunakan rok yang terlalu ketat, seperti rok span atau rok pensil yang membuat bentuk tubuh besar kamu makin terlihat.

3. Gunakan ikat pinggang

 

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB

7 Cara untuk Cegah Bibir Kering dan Pecah-pecah

Senin, 15 April 2024 | 09:00 WIB
X