Selain Diminum Susu Juga Bisa Bikin Alis Tebal, Begini caranya

- Kamis, 9 April 2020 | 17:53 WIB
Ilustrasi wanita dengan alis tebal. (Pixabay/StockSnap)
Ilustrasi wanita dengan alis tebal. (Pixabay/StockSnap)

Alis mata merupakan bagian wajah yang paling berpengaruh. Sebagian wanita percaya, alis yang cantik membuat penampilan semakin sempurna.

Kebanyakan wanita yang memilih cara instan untuk memiliki alis tebal. Padahal dengan bahan alami kamu bisa memiliki alis tebal lho. Kamu hanya memerlukan susu untuk alis tebal yang diinginkan.

Susu mengandung banyak vitamin, mineral, protein dan enzim yang dipercaya mampu meningkatkan pertumbuhan alis. Selain itu, kandungan dalam susu juga bisa memperkuat pertumbuhan helai rambut alis.

-
Ilustrasi susu murni. (Pixabay/Couleur)

Lalu bagaimana cara mengaplikasikan susu agar alis menjadi tebal? Yuk simak ulasannya.

  1. Siapkan susu murni tanpa campuran apapun secukupnya.
  2. Rendam 2 buah kapas ke dalam susu, tunggu beberapa menit hingga menyerap sempurna.
  3. Kompreskan pada kedua alis secara merata.
  4. Diamkan selama 30 menit.
  5. Bilas dengan air bersih.

Untuk mendapatkan hasil maksimal, kamu bisa melakukannya dengan rutin 3-4 kali dalam seminggu. Selamat mencoba!

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB

7 Cara untuk Cegah Bibir Kering dan Pecah-pecah

Senin, 15 April 2024 | 09:00 WIB
X