10 Cara Memanjangkan Rambut dengan Cepat, Ini Rahasianya!

- Rabu, 29 September 2021 | 21:19 WIB
Ilustrasi cara memanjangkan rambut (photo/freepik/zdyma4)
Ilustrasi cara memanjangkan rambut (photo/freepik/zdyma4)

Rambut yang panjang, tebal, kuat, halus dan berkilau merupakan dambaan siapa saja. Tak heran jika banyak orang yang mencari bagaimana cara memanjangkan rambut dengan cepat.

Rambut sering dianggap sebagai mahkota, oleh sebab itu perlu untuk menjaga dan merawat rambut agar pertumbuhannya tidak terhambat. Memanjangkan rambut dengan cepat tak perlu kamu lakukan di salon dengan biaya mahal.

Cara cepat memanjangkan rambut dapat kamu coba di rumah dengan menggunakan bahan alami dan melakukan kebiasaan-kebiasaan tertentu yang baik untuk pertumbuhan rambutmu.

Cara Memanjangkan Rambut dengan Cepat

Tak perlu khawatir jika kamu belum mengetahui cara memanjangkan rambut yang tepat, berikut ini Indozone bagikan cara memanjangkan rambut dengan cepat yang bisa menjadi referensi kamu.

1. Memotong ujung rambut

 

-

Ilustrasi memotong ujung rambut (photo/freepik/@photology1980)

Cara memanjangkan rambut dengan cepat yang bisa kamu coba pertama adalah dengan memotong ujung rambut secara rutin. Memotong ujung rambut dapat menghilangkan rambut bercabang, kering, dan rusak.

Ujung rambut yang bercabang dapat menghambat pertumbuhan rambut dan membuat helainya menjadi tipis. Dengan memotong ujung rambut maka dapat merangsang pertumbuhan rambut lebih cepat.

2. Pakai kondisioner

 

-

Ilustrasi memakai kondisioner (photo/freepik/bodysport)

Untuk memanjangkan rambut dengan cepat, kamu juga butuh bantuan kondisioner. Kondisioner dapat mengembalikan minyak alami dan protein yang hilang pada rambut.

Kondisioner juga membuat rambut kamu bernutrisi, lembut dan mudah diatur. Hal ini akan membuat rambut kamu elastis dan tidak mudah rontok sehingga bisa tumbuh panjang lebih cepat.

3. Gunakan masker rambut

 

-

Ilustrasi menggunakan masker rambut (photo/freepik/sergio_pulp)

Cara memanjangkan rambut berikutnya adalah dengan menggunakan masker rambut. Masker rambut berfungsi untuk menjaga kelembapan alami rambut untuk meningkatkan pertumbuhan rambut.

Kamu bisa menggunakan masker rambut sehabis keramas minimal seminggu sekali. Bahan alami seperti madu, lemon, alpukat atau minyak zaitun dapat kamu gunakan sebagai bahan masker.

4. Jangan keramas setiap hari

 

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

4 Dampak Penggunaan Make Up Saat Berolahraga

Rabu, 20 Maret 2024 | 06:05 WIB
X