5 Kesalahan Saat Menggunakan Maskara yang Harus Diketahui

- Selasa, 26 November 2019 | 19:09 WIB
Ilustrasi/Pexels
Ilustrasi/Pexels

Maskara merupakan salah satu makeup yang digunakan pada bulu mata, saat menggunakannya akan membuat bulu mata menjadi lebih lentik dan bervolume.

Meski demikian masih ada saja yang menggunakan maskara tidak tepat, sehingga membuat penampilan mata terlihat lebih tua. Nah, berikut ini kesalahan umum yang sering dilakukan saat pakai maskara. Apa saja ya?

  1. Terlalu banyak menggunakannya, sehingga membuat maskara menggumpal pada bulu mata.
  2. Tidak mengaplikasikan maskara dari akar bulu mata, sehingga bulu mata menjadi tidak beraturan.
  3. Tidak menghapus maskara setelah menggunakannya seharian, hal ini dapat membuat bulu mata rapuh.
  4. Memulainya dari bulu mata bawah, cara ini membuat produk yang digunakan terlalu boros dan buat bulu mata bawah terlalu gelap.
  5. Menggunakan maskara terlalu gelap atau terang, sehingga membuat bulu mata terkesan tidak alami.

Editor: Administrator

Terkini

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB

7 Cara untuk Cegah Bibir Kering dan Pecah-pecah

Senin, 15 April 2024 | 09:00 WIB
X