Cara Mudah Mengatasi Mata Bengkak Setelah Menangis

- Senin, 17 Agustus 2020 | 12:01 WIB
Ilustrasi mata bengkak setelah menangis (Pexels/Ismael Sanchez)
Ilustrasi mata bengkak setelah menangis (Pexels/Ismael Sanchez)

Semua orang pasti pernah menangis, mungkin karena disakiti atau kejadian menyedihkan yang menyentuh hatinya. Ini emosi yang wajar dialami semua orang.

Namun menangis akan memberikan ketenangan, bahkan meringankan rasa stres yang dihadapi. Meskipun demikian, menangis membuat mata bengkak dan jadi malu saat hendak keluar rumah.

Nah kalau sudah seperti ini apa yang harus dilakukan?

Seperti yang sudah Indozone rangkum dari akun TikTok @dr.vivimamonto berikut ini beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi mata bengkak setelah menangis.

Apa saja sih?

  • Kompres dengan es batu
  • Kompres dengan irisan timun
  • Tidur dengan meninggikan kepala
  • Kompres dengan kantung teh dingin
  • Jangan langsung tidur
  • Samarkan dengan concealer.

Nah, sebelum kamu memulai perawatannya jangan lupa mencuci tangan dan gunakan alat dan bahan yang bersih.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

4 Dampak Penggunaan Make Up Saat Berolahraga

Rabu, 20 Maret 2024 | 06:05 WIB
X