Bingung Pilih Aroma Parfum? Ini Tips yang Harus Diketahui

- Senin, 18 November 2019 | 15:00 WIB
Unsplash
Unsplash

Menggunakan parfum itu penting untuk menunjang penampilan, tapi kadang memilih aroma parfum yang sesuai tidak mudah dan kebanyakan dari kita sering kali dilema ketika memilih aroma parfum.

Namun selain aroma kamu juga harus jeli saat membeli parfum. Hal pertama yang harus kamu lakukan ialah pahami tingkatan aroma yang ada di dalam parfum.

Terdapat tiga tingkatan, yakni medium notes, bottom notes dan top notes. Top notes ialah semprotan pertama kali, sedangkan aroma bottom notes itulah yang akan bertahan lama.

Nah, untuk mengetahui apakah aroma parfum bertahan lama atau tidak kamu dapat menunggunya selama dua menit setelah menyemprotnya, selain itu jangan pernah terapkan pada kulit untuk mengetahui aromanya, tapi gunakan kertas.

Nah guys, jangan salah lagi ya saat memilih aroma parfum

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Terkini

4 Dampak Penggunaan Make Up Saat Berolahraga

Rabu, 20 Maret 2024 | 06:05 WIB
X