3 Kebiasaan Ini Dapat Membuat Rambutmu Rusak

- Jumat, 16 Agustus 2019 | 11:04 WIB
Ilustrasi/Unsplash
Ilustrasi/Unsplash

Punya rambut sehat dan berkilau menjadi impian semua orang, tapi beberapa kebiasaan seperti mewarnakan rambut dapat membuat rambut rusak. Selain mewarnai rambut, berikut beberapa kesalahan yang dapat merusak rambut. Simak yuk!

1. Shampoo

Gonta ganti shampoo merupakan kebiasaan yang harus kamu tinggalkan, karena kebiasaan tersebut hanya akan membuat rambutmu rusak.

2. Sering menguncir

Buat kamu yang punya kebiasaan menguncir rambut sebaiknya jangan kamu lakukan lagi, karena ini juga dapat merusak rambut, akhirnya membuat rambut rontok.

3. Menyisir saat basah

Menyisir rambut saat basah juga dapat merusak rambut, jika memang ingin menyisirnya kamu bisa menggunakan sisir dengan gigi jarang.

Editor: Administrator

Terkini

4 Dampak Penggunaan Make Up Saat Berolahraga

Rabu, 20 Maret 2024 | 06:05 WIB
X