Berikut Daftar 10 Negara Paling Berbahaya 2020

- Selasa, 3 Maret 2020 | 10:27 WIB
Ilustrasi Afrika. (Pixabay)
Ilustrasi Afrika. (Pixabay)

Punya rencana liburan ke luar negeri tahun ini? Sebaiknya kamu tak perlu mempertimbangkan untuk bepergian ke negara-negara berikut ini karena dianggap berbahaya.

Melansir Lonely Planet, sebuah perusahaan asuransi perjalanan yang berbasis di Prancis, Insurly membuat daftar negara paling aman 2020 untuk wisatawan.

Nah, dari 180 negara yang masuk ke dalam daftar perhitungan, 10 negara yang berada di peringkat terbawah bisa dibilang sebagai negara yang berbahaya.

Negara-negara itu biasanya memiliki tingkat ekonomi yang rendah, dan masih dalam suasana kondisi yang mencekam akibat konflik dan perang internal.

Penasaran apa saja negara-negara paling berbahaya 2020 versi Insurly? Berikut daftarnya.

71. Guinea (26,5)
172. Niger (26)
173. Uganda (25,1)
174. Togo (24,1)
175. Nigeria (22,9)
176. Burundi (22,7)
177. Chad (21)
178. Afrika Tengah (19,7)
179. Kongo (14,8)
180. Sudan Selatan (14,3)

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Rekomendasi

Terkini

5 Rekomendasi Penginapan di Sumba Timur, NTT

Selasa, 23 April 2024 | 20:50 WIB

7 Tips Memilih Hotel untuk Liburan Bersama Keluarga

Minggu, 14 April 2024 | 13:10 WIB
X