Yamaha dan Kawasaki Kerjasama Ciptakan Mesin bertenaga Hidrogen

- Selasa, 4 Januari 2022 | 15:30 WIB
Ilutrasi mesin motor (rideapart)
Ilutrasi mesin motor (rideapart)

Produsen sepeda motor ternama dunia Yamaha dan Kawasaki mengumumkan kemitraan untuk membuat motor baru dengan energi bahan alternatif. Dengan banyak bermunculan motor listrik di kanan-kiri kedua produsen kendaraan Jepang tersebut, gerah!
 
Kedua perusahaan bekerja sama untuk mengembangkan mesin hidrogen baru untuk digunakan dalam model sepeda motor masa depan.

Baca juga: Hitung Total Biaya dan Waktu Servis Motor Matic di 2022, ini Estimasinya

Kawasaki sendiri termasuk produsen otomotif yang visioner, melihat sumber tenaga hidrogen sebagai bahan bakar alternatif untuk kendaraan. Selain sepeda motor, Kawasaki juga berupaya memproduksi mesin bertenaga hidrogen untuk kendaraan dan peralatan tugas berat seperti kapal darat dan laut serta generator turbin bertenaga hidrogen.

Sementara itu, Yamaha juga  menyatakan niatnya yang solid untuk go green. Bahkan, perusahaan memiliki tujuan untuk mencapai 100 persen netralitas karbon pada 2050. 

Dukung alam semesta semakin hijau.

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X