SMGP Bantu Menangani Sampah di TPA Panyabungan Barat, Turunkan Bantuan Excavator

- Selasa, 21 Desember 2021 | 16:08 WIB
Wakil Bupati Madina, Atika Azmi Utammi Nasution ketika meninjau tempat pembuangan akhir sampah di wilayah Kecamatan Panyabungan Barat. (photo/ANTARA/HO)\
Wakil Bupati Madina, Atika Azmi Utammi Nasution ketika meninjau tempat pembuangan akhir sampah di wilayah Kecamatan Panyabungan Barat. (photo/ANTARA/HO)\

Perusahaan pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) PT Sorik Merapi Geothermal Power (SMGP) baru-baru ini dilaporkan turunkan bantuan untuk tangani permasalahan sampah yang ada di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) di Panyabungan Barat, Madina.

Adapun bantuan yang diturunkan adalah alat berat excavator. Alat ini pun digunakan untuk menormalkan sampah yang berada di lokasi itu. Melihat hal itu, Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Madina, Kasmir Nasution dan Manajer CDCR PT SGMP, Nina Gultom memberi komentar atas hal itu. 

"SMGP telah membatu kita dalam hal penanganan sampah di TPA, bantuan alat berat," ungkap Kasmir Nasution dalam pernyataan resminya. 

"Kemarin melalui surat ibu Wakil Bupati, kita kirimkan bantuan alat berat mengerjakan lokasi tempat pembuangan akhir sampah. Tim kita bekerja di sana selama 14 hari," ungkap Nina Gultom. 

"Kami akan tetap berkomitmen membantu apa bisa kami lakukan," lanjut Nina Gultom. 

Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

Gempa 5,3 Magnitudo Guncang Gorontalo Dini Hari

Kamis, 25 April 2024 | 14:57 WIB
X