Konser Pestapora 2022: Line Up Daftar Musisi, Jadwal dan Harga Tiket

- Jumat, 23 September 2022 | 17:34 WIB
ilustrasi poster pestapora (Pestapora.com)
ilustrasi poster pestapora (Pestapora.com)

Konser Pestapora 2022 yang merupakan acara musik bertabur bintang Ini Diselenggarakan Selama tiga hari mulai dari tanggal 23-25 September 2022 di Gambir EXPO, Jakarta.

Menariknya, pestapora merupakan salah satu event besar pertunjukan musik indonesia setelah Lama Vakum akibat Pandemi.

Sebelum Menghadiri Acara Ini, Kamu Harus Tahu Daftar Musisi, Jadwal dan Harga Tiketnya. Berikut Line Up Pestapora 2022 : 

line Up Pestapora Hari Pertama 23 September 2022

  • Feast
  • Agrikulture
  • Ahmad Dhani Show
  • Bangku Taman
  • Armada
  • Abdel Temon Akustik Set
  • Barakatak
  • Bleach
  • Bonga Bonga
  • Cal 
  • Efek Rumah Kaca
  • Elkarmoya
  • Enau
  • Efek Rumah Kaca
  • Elkarmoya
  • Float 
  • Fourtwnty
  • Geisha
  • Gugun Blues Shelter
  • HIVI
  • Hockey Hook 
  • Idgitaf
  • Inul Daratista 
  • Vierratale
  • Shaggy Dog
  • Reality Club
  • Raisa
  • Oslo Ibrahim
  • Slank
  • The Adams
  • Dan lain-lain

Line Up Pestapora Hari Kedua 24 September 2022

  • Feby Putri
  • Diskoria
  • Feel Koplo
  • Gangga
  • Gabber Modus Operandi
  • Ipang Lazuardi
  •  Jason Ranti
  • JKT 48
  • Kangen Band
  • Kuntari
  • Leipzig
  • Lizzie
  •  Marion Jola
  • Mantra Vutura
  •  Leonardo Ringo
  • Kungpow Chicken
  • Nadin Amizah
  • Natinson
  • Navicula
  • Pamungkas
  • Payung Teduh
  • Pee Wee Gaskins
  • RAN
  • Pas Band
  • The Panturas
  • Tiara Andini
  • D'Masiv
  • Danilla
  • Basboi & Les Musik
  • Soulfood
  • Marjinal
  • Dan lain-lain

Baca Juga: Mengenal Burning Man, Festival Musik Unik ala Sobat Gurun

Line Up Pestapora Hari Ketiga 25 September 2022

  • Afgan
  • Ardhito Pramono
  • Budi Doremi
  • Burgerkill
  • Closehead
  • Dhipa Barus
  • Eazz
  • Fiersa Bersari
  • Hindia
  • Isyana Sarasvati
  • Kotak
  • Last Child
  • Maliq & D'essentials
  • Mocca
  • Mundae
  • Ndarboy Genk
  • Saturday Night Karaoke
  • Souljah
  • The Changcuters
  • The Sigit
  • Tipe X
  • Tulus
  • Souljah
  • Saturday Night Karaoke
  • Pemuda Sinarmas
  • King Nassar
  • Adhitya Sofyan
  • Arash Buana
  • The Hydrant
  • Valla
  • Dan lain-lain

Jadwal dan Lokasi Pestapora 2022

Konser musik akbar pestapora ini berlangsung selama tiga hari yaitu 23, 24 dan 25 September 2022.

Pesta Pora 2022 digelar di Kemayoran, Jakarta/Jl. Benyamin Suaeb,Pademangan Timur. Kecamatan.Pademangan, Kota Jakarta Utara, Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta.

Baca Juga: Astaga! Festival Musik di Spanyol Hancur Gegara Angin Kencang, Seorang Penonton Tewas

Harga Tiket Pestapora 2022 

Presale 1  (3 Day Pass) = Rp 450.000
Presale 2  (3 Day Pass) = Rp 550.000
Early Bird (3 Day Pass) = Rp 350.000
Daily Pass (1 Day Pass) = Rp 250.000

Namun Perlu kamu ketahui tiket yang masih tersedia sementara saat ini yaitu Early Entry Day 1 (Rp 175.000), Normal Pass Day 1 (Rp 250.000) dan Normal -3 Day Pass (Rp 700.000)

Untuk Pembelian Tiketnya Kamu Bisa Melakukan Pembelian melalui link di sini 

Nah itulah pembahasan terkait Konser Musik pestapora 2022 lengkap dengan Line Up daftar musisi yang tampil, Lokasi dan Harga Tiketnya. Yuk Buruan Serbu Tiketnya.
 

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Rekomendasi

Terkini

X