7 Desain Kamar Tidur Aesthetic yang Minimalis dan Sederhana

- Kamis, 21 Juli 2022 | 16:03 WIB
Desain kamar tidur (pinterest.com)
Desain kamar tidur (pinterest.com)

Ketika menempati rumah baru, salah satu hal yang selalu jadi pertimbangan tentu saja desain kamar tidur.

Sebagai tempat istirahat, kamar tidur sebaiknya menggunakan desain yang membuat nyaman dan tenang.

Apalagi jika ruangan berukuran kecil, maka desain kamar tidur minimalis bisa jadi opsi yang paling tepat.

Dengan tambahan ornamen dan hiasan dinding, desain kamar tidur sederhana akan menjadi lebih aesthetic.

Desain Kamar Tidur

Nah, buat kamu yang bingung mencari inspirasi desain kamar tidur, sekarang enggak perlu khawatir.

Karena Indozone punya rekomendasi desain kamar tidur minimalis dan sederhana yang aesthetic. Simak, ya!

1. Desain kamar tidur kontemporer

 

-
Desain kamar tidur kontemporer (pinterest.com)

Gaya kontemporer identik dengan pencahayaan alami dan penggunaan material natural seperti lantai kayu vinyl.

Agar tampak mewah, gunakan spring bed king size dengan cover bernuansa elegan.

Lengkapi dengan karpet warna senada tanpa perlu banyak perabotan di dalam kamar.

2. Desain kamar tidur minimalis

 

-
Desain kamar tidur minimalis (pinterest.com)

Kalau ruangan kamu kecil, kamu tetap bisa membuat desain kamar tidur minimalis.

Enggak perlu pernak-pernik terlalu banyak, cukup berikan rak dinding dengan pajangan frame photo.

Gunakan sprei dengan motif sederhana dan tambahkan tanaman hias di sudut tempat tidur untuk membuat udara di kamar tetap segar.

Halaman:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

Kemnaker Luncurkan Program K3 Nasional 2024-2029

Kamis, 25 April 2024 | 21:56 WIB

3 Ayat Alkitab Tentang Masa Depan

Selasa, 16 April 2024 | 17:00 WIB
X