Jangan Tergesa-gesa Saat Berbuka Puasa

- Sabtu, 11 Mei 2019 | 14:23 WIB
Orami Parenting
Orami Parenting

Kamu yang sedang berpuasa, disebutkan oleh ahli gizi jika kamu berbuka puasa dengan tergesa-gesa, maka hal itu ada bahayanya guys. Disebutkan kondisi tergesa-gesa berbahaya bagi kesehatan.

Disebutkan oleh Ahli gizi Institut Pertanian Bogor (IPB), Hardinsyah ia mengatakan makan tergesa-gesa itu tidaklah baik. Baginya, berbuka puasa harusnya makan dengan cara yang pelan-pelan atau lemah lembut.

Ia mengatakan cobalah berbuka dengan buah kurma lalu dilanjut dengan minum air putih. Lalu kamu juga bisa mengonsumsi buah lainnya seperti Pepaya.

Setelah itu, bergegaslah pergi ke masjid untuk Sholat Magrib. Setelah pulang dari masjid, barulah kamu makan berat. Tapi ingat, pilihlah makan makanan yang bergizi. Intinya, makanlah dengan perlahan guys!

Bukankah buru-buru sifatnya setan?

Editor: Administrator

Terkini

X