Bibir Wanita Ini Bengkak, Usai Dirinya Melakukan Filler Bibir

- Senin, 2 September 2019 | 13:04 WIB
Fox10phoenix
Fox10phoenix

Banyak cara perempuan untuk mempercantik dirinya, salah satunya ialah melakukan filler bibir. Prosedur ini memang sudah banyak dilakukan, namun ada juga yang tak berhasil.

Seperti yang terjadi oleh beberapa wanita dari Valley, Inggris, yang harus mengalami infeksi setelah melakukan filler bibir.

Harganya yang lumayan murah sehingga, banyak wanita yang mengunjungi klinik kecantikan di daerah Maricopa. Diketahui biaya yang dikeluarkan sekitar 80 dolar atau sekitar Rp 1 juta.

Karena harganya yang murah, membuat salah satu wanita bernama Alexandra Garaventa tertarik untuk melakukan prosedur tersebut.

Hanya berselang beberapa jam, bibir Garaventa bengkak dan terasa begitu sakit. Saat dia komplain, pihak klinik mengatakan itu normal terjadi karena baru pertama kali filler bibir.

Karena tidak tahan dengan bibirnya yang membengkak, ia akhirnya memutuskan untuk pergi ke rumah sakit. Ia juga berada di rumah sakit selama satu minggu untuk menjalani dua operasi.

Atas kejadian ini, polisi telah memeriksa klinik tersebut dan dalam seminggu ditemukan hampir 8 orang dirawat di rumah sakit dengan keluhan yang sama. 

Editor: Administrator

Terkini

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB

7 Cara untuk Cegah Bibir Kering dan Pecah-pecah

Senin, 15 April 2024 | 09:00 WIB
X