Dear Wanita yang Sedang Haid, Ini Amalan-amalan yang Bisa Kamu Kerjakan di Bulan Ramadhan

- Kamis, 22 April 2021 | 15:01 WIB
Ilustrasi wanita Muslim berzikir. (Freepik)
Ilustrasi wanita Muslim berzikir. (Freepik)

Seperti diketahui dalam Islam, wanita yang sedang haid atau nifas tidak boleh melaksanakan ibadah puasa.

Meski demikian, ada beberapa amalan yang bisa kamu kerjakan di bulan suci Ramadhan ini seperti dihimpun dari berbagai sumber.

1. Bersedekah

Meski sedang tidak bisa sholat dan berpuasa, wanita yang sedang kedatangan tamu bulanan masih bisa melakukan amal kebaikan berupa sedekah.

Terlebih dalam suasana bulan Ramadhan yang dikenal sebagai bulan di mana Allah swt melipatgandakan pahala ibadah hambanya.

2. Membangunkan Sahur dan Menyiapkan Makanan untuk Orang yang Berpuasa

Membangunkan sahur dan menyiapkan makanan untuk orang berpuasa dapat menjadi kebaikan kecil yang bernilai besar di bulan Ramadhan bagi wanita yang sedang menstruasi.

3. Zikir

Sedang libur puasa dan sholat bukan berarti lepas semua ibadah. 

Bagi perempuan yang sedang haid bisa menggantinya dengan berzikir dan memperbanyak doa. 

Kamu bisa meminta ampunan, keberkahan hidup, kesehatan serta keselamatan dunia akhirat.

Artikel Menarik Lainnya

Editor: Administrator

Tags

Terkini

Manfaat Rosemary Oil sebagai Perawatan Rambut

Rabu, 24 April 2024 | 13:49 WIB

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB

7 Cara untuk Cegah Bibir Kering dan Pecah-pecah

Senin, 15 April 2024 | 09:00 WIB
X