Nggak Pakai Mahal, Ini Cara Sederhana Membuat Parfum Rambut

- Sabtu, 28 Maret 2020 | 12:25 WIB
Ilustrasi parfum rambut dari mawar (freepik)
Ilustrasi parfum rambut dari mawar (freepik)

Pernah nggak sih kamu merasa kurang percaya diri karena rambut bau? Helaian rambut bisa jadi bau kalau terkena asap rokok atau aroma masakan.

Memang sih, sudah banyak produk parfum rambut dari berbagai merek. Tapi kamu juga bisa membuat parfum rambut dari bahan alami lho. Parfum rambut buatanmu pasti lebih aman dipakai karena anti bahan-bahan berbahaya.

Yuk, kepoin cara membuat parfum rambut berikut ini. Catat dan ikuti langkah-langkahnya ya!

-
Air mawar (freepik)

Bahan-bahan:

  • Air bunga mawar
  • Minyak esensial, aroma sesuai selera
  • Botol spray kosong
-
Parfum rambut dari mawar (freepik)

Cara membuat:

  1. Tuang air bunga mawar ke dalam botol spray yang sudah dibersihkan.
  2. Campurkan minyak esensial secukupnya pada botol spray tersebut.
  3. Kocok hingga dua bahan tercampur.
  4. Parfum rambut siap digunakan.

Gampang banget, kan? Sekarang sudah nggak perlu khawatir lagi dengan rambut bau deh.


Artikel Menarik Lainnya:

Editor: Administrator

Tags

Terkini

Manfaat Rosemary Oil sebagai Perawatan Rambut

Rabu, 24 April 2024 | 13:49 WIB

4 Manfaat Menggunakan Masker Rambut Secara Rutin

Rabu, 17 April 2024 | 12:30 WIB
X